DPC KWRI Kabupaten Pringsewu Turut Berduka Cita atas Meninggal Dunianya Ismed Nurbahar

Rabu, 17 Agustus 2022 | 01:14 WIB Last Updated 2022-08-16T18:20:00Z
Ismed Nurbahar.S.Kom semasa hidup. (Ist)


PRINGSEWU, JBN.INDONESIA.COM - Jajaran pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Komite Wartawan Reformasi Indonesia (KWRI) Kabupaten Pringsewu mengucapkan turut berbelasungkawa yang sedalam-dalamnya, atas berpulangnya ke Rahmatullah Ismed Nurbahar. S.kom, yang merupakan pendiri Front Jurnalis Indonesia (FJI) yang juga merupakan kepala biro tabloid etis kabupaten Pringsewu dikarenakan sakit, Selasa (16/8/22).


Ucapan berbelasungkawa tersebut disampaikan langsung oleh ketua KWRI Kabupaten Pringsewu Davit Segara, Rabu (17/8/22).


Davit Segara juga mengajak seluruh para sahabat almarhum  untuk bersama-sama mendoakan agar almarhum diberikan tempat yang layak disisi Allah SWT.


"Semoga keluarga yang tinggalkan diberikan kekuatan, kesabaran oleh Allah SWT diberikan

ketabahan dalam menghadapi cobaan, "tuturnya. (Red )

Dapatkan Berita Terupdate dari JBN Indonesia
Hak Jawab dan Hak Koreksi melalui email: jbnredaksi@gmail.com
- Pihak yang merasa dirugikan atas pemberitaan ini dapat mengajukan sanggahan/hak jawab.
- Masyarakat pembaca dapat mengajukan koreksi terhadap pemberitaan yang keliru.

Follow Instagram @jbnindonesia dan Fanspage JBN Indonesia
iklan
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • DPC KWRI Kabupaten Pringsewu Turut Berduka Cita atas Meninggal Dunianya Ismed Nurbahar

Trending Now